Pages

Wednesday, July 3, 2019

VIDEO - LSI Denny JA Rilis 15 Nama Tokoh yang Berpotensi Maju di Pilpres 2024

VIDEO - LSI Denny JA Rilis 15 Nama Tokoh yang Berpotensi Maju di Pilpres 2024

TRIBUNNEWS.COM - Lembaga riset lingkaran survei indonesia Denny JA merilis 15 nama tokoh yang dinilai berpontensi akan berlaga dalam Pilpres 2024.

Dari jumlah tersebut 6 di antaranya adalah elite partai politik yakni Prabowo Subianto, Sandiaga Uno, Airlangga Hartarto, Agus Harimurti Yudhoyono, Puan Maharani dan Muhaimin Iskandar.

Prabowo subianto mengawali karier sebagai seorang militer.

Prabowo mendirikan Gerindra pada tahun 2008.

Baca: Hasil Survei Internal: 60 Persen Pendukung Prabowo Legowo Hasil Pemilu 2019

Pada Pilpres 2009 , ia mendampingi Capres Megawati, namun ia bersama megawati gagal menduduki kursi Presiden dan Wakil Presiden.

Sandiaga Salahuddin Uno atau biasa dikenal dengan Sandiaga Uno.

Sebelum terjun ke dunia politik Sandi dikenal sebagai seorang pengusaha muda.

Layar monitor menunjukan survei terkini bertajuk 15 Capres 2024 Yang Lolos Radar di kantor LSI, Jakarta, Selasa (2/7/2019). LSI memprediksi ada 15 orang capres yang lolos radar, diantaranya Ridwan Kamil, Prabowo Subianto, Sandiaga Uno, Airlangga Hartarto, Puan Maharani, AHY dan Muhaimin Iskandar dalam Bursa Capres 2024. TRIBUNNEWS/HERUDIN
Layar monitor menunjukan survei terkini bertajuk 15 Capres 2024 Yang Lolos Radar di kantor LSI, Jakarta, Selasa (2/7/2019). LSI memprediksi ada 15 orang capres yang lolos radar, diantaranya Ridwan Kamil, Prabowo Subianto, Sandiaga Uno, Airlangga Hartarto, Puan Maharani, AHY dan Muhaimin Iskandar dalam Bursa Capres 2024. TRIBUNNEWS/HERUDIN (TRIBUNNEWS/HERUDIN)

Di dunia usaha, Sandi diakui sebagai pebisnis yang sukses dan tercatat sebagai satu di antara orang terkaya di indonesia

Airlangga Hartarto, seorang pengusaha sukses yang memiliki banyak bisnis di berbagai perusahaan.

Let's block ads! (Why?)

http://www.tribunnews.com/pilpres-2019/2019/07/03/video-lsi-denny-ja-rilis-15-nama-tokoh-yang-berpotensi-maju-di-pilpres-2024

No comments:

Post a Comment